Thursday, September 19, 2013

TITANIUM

You shout it loud, but I can’t hear a word you say
I’m talking loud, not saying much
I’m criticized, but all your bullets ricochet
you shoot me down, but I get up

I’m bulletproof, nothing to lose
fire away, fire away
ricochet, you take your aim
fire away, fire away
you shoot me down, but I won’t fall
I am titanium
you shoot me down, but I won’t fall
I am titanium


Cut me down, but it’s you who’ll have further to fall
Ghost town and haunted love
Raise your voice, sticks and stones may break my bones
I’m talking loud, not saying much
I’m bulletproof, nothing to lose
fire away, fire away
ricochet, you take your aim
fire away, fire away
you shoot me down, but I won’t fall
I am titanium
you shoot me down, but I won’t fall
I am titanium
I am titanium
I am titanium

Stone hard, machine gun
Fired at the ones who run
Stone hard, as bulletproof glass
You shoot me down, but I won’t fall
I am titanium
You shoot me down, but I won’t fall
I am titanium
You shoot me down, but I won’t fall
I am titanium
You shoot me down, but I won’t fall
I am titanium
I am titanium

David Guetta feat Sia -Titanium-

Titanium, sebuah unsur kimia, unsur kimia yang sangat kuat tepatnya. Titanium ini seperti baja tapi beratnya 60% lebih ringan dari baja, tahan di suhu yang tinggi dan tahan korosi juga. kebayang nggak sih betapa kuatnya unsur ini.

Seperti judul lagunya "Titanium", lirik lagu ini punya makna yang kuat dan dalem banget.
life is never flat. dalam menjalani hidup manusia harus sekuat titanium, nggak boleh lemah atau melankolis.melankolis sesekali boleh.ya namanya juga manusia, apalagi cewe, ya manusiawi banget kalo kadang suka melankolis. tapi setelah melankolis itu poin pentingnya harus bisa bangkit lagi dan lagi. pas dengan liriknya yang "You shoot me down, but I won’t fall. I am titanium". bagaimanapun satu atau banyak masalah berusaha menjatuhkan kita, tapi kita nggak bakalan jatuh. karna kita adalah titanium, unsur kimia yang sangat kuat.

itulah sebabnya aku suka banget sama lagu ini.
penguat hati sekali.
tapi aku sukanya yang versi accousticnya, yang dinyanyiin sama madilyn bailey.
kamu bisa dengerin di sini Titanium (accoustic).

1 comment: